Product Update

[Fitur Baru] Report Chat Instagram & Facebook

Fitur apa ini?

Fitur “Report Chat Instagram & Facebook adalah fitur baru yang dirilis oleh tim Barantum untuk Web Barantum.

Apa kegunaan fitur ini?

Anda sering bingung menentukan channel mana yang lebih efektif? Untuk menjawab keresahan para pengguna tim Barantum membuat fitur “Report Chat Instagram & Facebook yang berguna untuk melihat seberapa efektif kah channel tersebut.

Bagaimana cara kerjanya?

Untuk menggunakan fitur “Report Chat Instagram & Facebookpengguna harus:

1. Buka Barantum CRM, kemudian buka modul Chat, dengan cara klik “Chat” lalu pilih Barantum Chat

 

2. Setelah itu klik menu “Analytics” pada bagian kiri layar

 

3. Maka Anda akan melihat berbagai report mulai dari “Conversation To Deals Per Channel”

 

Anda juga dapat melihat “Ongoing Conversation Per Channel”

 

Dan tentunya Total Conversation Per Channel”

 

Dengan adanya fitur ini tentunya akan sangat memudahkan Anda untuk mengukur tingkat efektivitas tiap channel.

Hubungi sekarang
1
💬 Chat disini!
Scan the code
Halo, selamat datang di blog Barantum. 👋

Anda bisa menghubungi kami dengan mengklik "Hubungi sekarang".