Fitur apa ini?
Fitur “Filter View Data Recent Open” merupakan fitur baru dari Barantum Mobile, yang dapat Anda akses pada Modul Meetings.
Apa kegunaan fitur ini?
Dengan dirilisnya fitur ini, akan memudahkan user dalam mencari data milik mereka sendiri di modul meetings dan akan mempercepat melakukan check in dan check out secara offline.
Untuk menggunakan fitur “Filter View Data Recent Open” pengguna harus:
1. Masuk ke Listing Meetings, lalu klik filter (everyone)
2. Kemudian pilih You
3. Maka secara otomatis data yang muncul hanya data milik Anda sendiri
CRM Specialist and SEO Content Writer.
As CRM Specialist and SEO Content Writer I craft compelling content that enhances brand identity and drives engagement, leveraging my expertise to connect with audiences and boost conversions.